Alfa Go Outing Day (Aug.08)

Setelah terasa simpang siur dan kedengeran hanya sekedar wacana,
ternyata eh ternyata pada tanggal 23-08, kembali lagi anak alfa berjaya, mengadakan acara.
untuk sejenak melepaskan diri dari hiruk pikuk rutinitas kita
untuk berlibur bersama.




Mungkin karena keindahan pohon pinus yang memikat
dan vila yang cukup cozy serta fasilitas yang lumayan komplit,
kita memilih lagi vila seperti yang sebelumnya.
vila yang tinggi dan manis di puncak agak kesana, Ciloto tepatnya.

Memang pada acara outing kali ini, pesertanya tidak sebanyak sebelumnya.
banyak faktor penyebabnya, mungkin baru "outing" (hehehe) atau malahan trauma ama outing sebelumnya,
mungkin dia kurang tidur pada malamnya, jadi dirasa lebih baik tidur manis dikasurnya,
dari pada kurang tidur sampai keesokan harinya.

Pada outing ini, pesertanya adalah 4 motor yang membawa 8 orang, Aan KN=DF (Kaki Naga=Dragon Foot),
Waspodianto, Tobasko, Sujud, Dodger, Jenski, Kiki, dan saya sendiri, yang kemudian janjian bertemu di Bogor
dengan Dona. Berbekal 8 teman yang setia dengan merahnya menghangatkan kita, dengan manisnya sampai Bogor
udah hanya tinggal 2.Sedikit wajar memang, lihat aja pesertanya, udah kayak mobil Eropa.. hahahaha..
(kata Aan KN dalam hati : "43nya mana nih?")
hehehehe


Berbeda dari outing sebelumnya, pada outing kali tuh sangat nikmat sedikit melankolis.
kalo di outing sebelumnya, tidur tuh langka, pada outing kali ini, kita tuh tidur cukup banget,
malahan cenderung kelebihan tidur.
ga tau kenapa, pada kalem" semua. Ga ada kejailan seperti pada outing sebulan yang lalu. Pada outing kali ini, kita cenderung kreatif, buat makan dan minum aja, pada dimasak dulu.
maklum kebetulan salah satu pesertanya adalah chef di Ohlala, yaitu si Sujud. dengan menu spesialnya :
mie goreng gabung mie rebus truz dioseng ditambah nasi dan sejenis pilus produk lokal. hehehehehe..
walaupun kedengeran agak ganjil, cuman enak juga lhooo..
kalo tertarik dengan menu itu, langsung aja hubungi dia ya.. hehehe..





Tapi, yang paling kreatif adalah si Waspo, ga tau kenapa, mungkin dia terobsesi dengan si Bolang.
disana dia menciptakan senjata sejenis tombak, gabungan antara kayu panjang yang dililit dengan pisau dari dapur.
Senjata itu mau digunakan buat nombak ikan untuk dimakan, tadinya dikirain mau nombak ikan di empang gede dibawah,
taunya mau nombak di kolam depan vila, yang dalemnya lebih dari kepala, kepala ikannya,
kalo ukuran orang, mungkin cuman sebetis. hehe..

Oia, setelah diamati dengan seksama, taunya vila tersebut telah diinstall dengan gadget baru yang kedengerannya cihui,
yaitu antena parabola. Dengan kira" 48 channel siaran luar, yang setelah dilihat satu", taunya siarannya gada yang penting.
setelah cape mencari channel luar, kembalilah kita menekan channel lokal. sampai pada suatu channel TV lokal yang gw lupa
apa (kalo ga salah SCTV deh), jeng jrengggg... film Heart! dan dengan duduk manisnya, semua pada fokus menonton dan menikmati film itu.. coba aja bayangin penampilan pada serem", nontonnya film Heart..!
melankolis bgt kan? hahaha... semua srasa terhipnotis untuk menonton film itu. ada juga sih yang pura" ga suka nontonnya, dengan pura" tidur, cuman cletukannya nyambung, tandanya dia ngikutin, hehe,
ada juga yang pura" kekamar, eh pasti iklannya udahan balik lagi ke TV.. hehehe..












Gara" jam yang memburu, kita pun ga nonton sampai abis film itu,
mungkin gara" si Tobasko, download film itu sekalian sama iklan"nya,
jadinya kelamaan deh.. hehehehe..

Saatnya pulang, kalo waktu perginya kita melewati 2 kali razia polisi, kali ini, waktu pulang kita yang dilewati beberapa kali rombongan polisi,dan sempat berdadah-dadahan dengan Pak Sby, sebelum mencari Luna yang berlari-lari di Paralayang.
hehehe..














Setelah tidak ketemu Luna di Paralayang, pulanglah kita menuju Alfa. Dan kembali berurusan dengan polisi!
Bukannya razia atau dikejar" polisi, tapi lebih tepatnya adalah mengejar" polisi..
Fore rider kita jalannya kecepetan banget deh. hehehehe.


Di tengah perjalanan, tiba" terasa seperti flashback,
ada 3 sosok anak kecil, 1 orang cowo dan 2 orang cewe, yang salah satunya megang bola basket..!
Pasti itu luna! yang kita semua ga tau akhir ceritanya...

~please someone tell us how the story ends~



Related Post



2 Response to "Alfa Go Outing Day (Aug.08)"

  1. pAdE says:

    nice trip everyone...

    [img]http://3.bp.blogspot.com/_cdlbsa4xoOA/SLOyddvcZTI/AAAAAAAAANY/LT6W10Fnd0M/s1600-h/ngantuk.jpg[/img]

    this one kicked arse!!!!

    Anonim says:

    THIS IS FAREL...ENDINGNYA GITU DEH..FAREL ,RAHEL,LUNA ...MABOK BARENG....HEHEHE..

Powered by ST